VMware Workstation adalah sebuah perangkat lunak mesin virtual untuk arsitektur komputer x86 dan x86-64 dari VMware, sebuah bagian dari EMC Corporation. Perangkat lunak ini digunakan untuk membuat
banyak x86 dan x86-64 komputer virtual dan digunakan secara simultan
dengan sistem operasi yang digunakan. Setiap mesin virtual tersebut
bisa menjalankan sistem operasiyang dipilih, seperti Windows, Linux, varian BSD dan lain sebagainya. Dalam arti yang sederhana, VMware workstation bisa
menjalankan banyak sistem operasi secara simulatan dengan menggunakan satu
fisik mesin. (sumber: wikipedia)
VMware
Player adalah cara termudah untuk menjalankan beberapa sistem operasi pada saat
yang sama pada PC Anda. Dengan antarmuka yang user-friendly, VMware Player
membuatnya mudah bagi siapa saja untuk mencoba Windows 7, Chrome OS atau Linux
rilis terbaru, atau membuat mesin virtual terisolasi untuk menguji perangkat
lunak baru dengan aman dan surfing Web.
Title : VMware Player 6.0.1Filename : VMware-player-6.0.1-1379776.exeFile size : 93.94MB (98,508,144 bytes)Requirements : Win 2000/XP/Vista/Win7/XP64/Vista64/Win7 64/Win8/Win8 64Languages : en-USLicense : FreewareDate added : October 25, 2013Author : VMware Inc
www.vmware.comHomepage : www.vmware.com/products/player/


Post a Comment